Aktivitas 9.1
Model Penyaringan Darah dalam Ginjal
Anggota Kelompok 2 :
Arla Tyara Pujakusuma - 01
Athira Prameshnira Ivana - 03
Aurel Josephira Jasmine -05
Rizqi Putera Pamungkas -19
Alat dan Bahan :
1. 500 mL air
2. 2 mL pewarna makanan warna merah
3. 1 sendok makan tepung terigu
4. 1 buah pengaduk
5. 2 buah gelas kimia ukuran 500 mL
6. 1 buah corong
7. 2 buah kertas saring
Cara Kerja :
1. Sediakan 500 mL air lalu campurkan 5 tetes pewarna makanan ke dalam gelas kimia
2. Sediakan 1 sendok tepung terigu
3. Susunlah alat mulai dari corong yang telah diberi kertas saring di atas gelas kimia
4. Tuangkan secara hati hati sebagian campuran yang telah dibuat, diatas kertas saring
5. Amatilah hasil penyaringan yang terbentuk, dibandingkan dengan larutan yang belum disaring
Apa yang perlu kamu diskusikan?
1. Bagaimana perbedaan air dari larutan hasil penyaringan dan bahan awal sebelum di saring?
Jawab : Air larutan hasil dari penyaringan lebih jernih dari pada bahan awal sebelum disaring
2. Apa yang menyabbabkan berbeda ?
Jawab : Air sebelum disaring terdapat banyak tepung , sedangkan setelah disaring air tersebut lebih jernih
3. Bila rangkaian percobaan pada gambar 9.4 diumpamakan sebagai badan Malpighi , maka :
a. Corong dan kertas saring diumpamakan sebagai bagian apakah pada badan Malpighi ?
Jawab : Glomerulus
b. Gelas kimia diumpamakan sebagai bagian apakan pada badan Malpighi?
Jawab : Kapsula bowman
Kesimpulan :
Pada praktikum tadi dapat dilihat bagaimana cara kerja glomerulus dalam menyaring darah.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar